Pada umumnya masyarakat hanya mengetahui kalau aturan-aturan Feng Shui adalah untuk merencanakan dan merancang bangunan yang baik. Dan yang paling banyak menggunakan adalah untuk pengembangan kawasan dan bangunan komersial sebagai tempat bekerja atau berbisnis.

Tetapi sebenarnya Feng Shui pun bisa digunakan untuk pengembangan kawasan perumahan. Hal ini dapat dilihat dari segi penataan ruang yang terkesan luas meskipun ruangannya kecil. Selain itu penggunaan fengshui yang paling jelas terlihat adalah adanya sirkulasi udara yang besar. Pernahkah anda merasakan di satu tempat, yang meskipun sepertinya terhalang namun hembusan angin begitu terasa? Itulah salah satu manfaat langsung dari pemakaian feng shui dalam masalah penataan ruang.

0 comments
Exploitation of Spirit Dimension
Your Ad Here